Resep Masakan Semur Ayam Kalimantan
Bahan
- 1 ekor ayam,potong 8 bagian
- 1 sdt merica bubuk
- 1 ruas jari lengkuas,memarkan
- 1 sdt gula pasir
- 1 sdm jeuk nipis dan garam secukupnya
- 200 cc air
- Minyak secukupnya,untuk menumis dan menggoreng
- 6 buah cabai hijau
- 2 buah tomat
- 6 buah bawang merah
- 3 siung bawang putih
Bumbui ayam dengan garam dan merica,sisihkan selama 15 menit.Goreng ayam sampai matang.Angkat,dan tiriskan.Panaskan 2 sendok makan minyak,tumis bumbu iris sampai harum.Tuangkan air dan biarkan mendidih.Masukkan ayam,masak sambil diaduk-aduk hingga kuah mengental.Angkat.