Resep Masakan Ayam Bulu

Resep Masakan Ayam Bulu

Bahan yang dibutuhkan
  • 1 ekor ayam sedang,potong-potong
  • 7 buah cabai rawit,biarkan utuh
  • 5 batang daun bawang,potong-potong
  • 1 ikat daun kemangi,potong-potong
  • 1 batang serai, potong-potong
Bumbu yang dihaluskan
  • 12 buah cabai merah
  • 1 ruas jahe
  • 5 lembar daun jeruk purut
  • Garam
Cara Membuat Resep Masakan Ayam Bulu

Campur ayam dengan bumbu halus,daun bawang,kemangi,serai dan cabai rawit,aduk rata.Taruh di pyrex,tambahkan sedikit air tutup dengan kertas aluminium foil,panggang di oven hingga matang.

Jangan Lewatkan: