RESEP MASAKAN MULOH TEUPEH-PEH (ACEH)

RESEP MASAKAN MULOH TEUPEH-PEH (ACEH)

Bahan
  • 1 ekor ikan bandeng ukuran besar
Haluskan
  • 2 siung bawang putih
  • 5 butir bawang merah
  • 8 buah cabai merah keriting
  • 1 cm jahe
  • 2 buah asam kandis
  • 1 sdt garam
  • 150 gram kentang,rebus,haluskan.
  • 2 sdm minyak,untuk olesan bandeng
Cara Membuat Resep Masakan Muloh Teupeh-Peh  (Aceh)
1.Siangi ikan bandeng,lalu cuci sampai bersih.Pukul-pukul seluruh badannya sampi lmbek.Patahkan tulang ekornya.Tarik tulang ikan melalui mulutnya.
2.Keluarkan bagian dagingnya,lau haluskan dan buang semua duri-duri yang kecil
3.Campur daging ikan yang di haluskan dengan bumbu dan kentang yang sudah dihaluskan,aduk rata.
4.Masukkan campuran daging ikan ke dalam kulit ikan sampai berbentuk ikan utuh kembali.Tusuk-tusuk kulit ikan dengan tusuk gigi.
5.Olesi bandeng dengan minyak,lau panggang di dalam oven sampai matang.Angkat,sajikan.
(Untuk 4 orang)