Resep Masakan Ayam Masak Hijau (Kalimantan Timur)
- ½ ekor ayam broiler
- Minyak untuk menggoreng ayam
- 7 butir bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 2 buah cabai hijau besar, buang biji
- 6 buah cabai hijau keriting
- 3 butir tomat hijau
- 1 cm kunyit
- 1 cm kencur
- 2 cm jahe
- 1 ½ sdt garam,memarkan
- 350 ml santan dari ½ butir kelapa
1.Potong-potong ayam,kemudian goreng sampai kuning kecokelatan.Angkat dan sisihkan.
2.Panaskan sedikit minyak sisa menggoreng ayam,tumis bumbu halus bersama serai dan lengkuas sampai harum dan matang.Masukkan ayam goreng,lalu beri santan.
3.Masak dengan api kecil sampai bumbu terserap dan santan habis.Angkat.
(Untuk 4 orang)