Resep dan Cara Membuat Mie Goreng Hijau Enak Sederhana - Informasi seputar dunia kuliiner untuk anda mengenai kumpulan Info Resep Masakan. Sajian kuliner yang satu ini rasanya enak dan lezat dan mengandung banyak protein. Berikut adalah Resep Membuat Mie Goreng Hijau Enak Sederhana yang kami update untuk anda dengan selengkapnya
MI GORENG HIJAU
Bahan Bahan Mie Goreng Hijau Enak SederhanaTentunya mudah bukan Resep Cara Memasak Mie Goreng Hijau Enak Sederhana. Pastinya tentu sama saja seperti resep lainnya yangtidak terlalu bikin repot, dan mudah dicoba.
Cara Membuat Mie Goreng Hijau Enak Sederhana
- 250 gram mi hijau kering, seduh air panas, tiriskan
- 100 gram daging sukiyaki
- 1/2 sendok makan kecap ikan
- 2 sendok makan kecap manis
- 1 sendok teh minyak wijen
- 6 butir bawang merah, cincang halus
- 2 siung bawang putih, cincang halus
- 3 buah cabai merah keriting, iris serong tipis
- 1/2 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 1 batang daun bawang, potong 2 cm
- 1 tangkai seledri, iris halus untuk taburan
- 2 sendok makan minyak goreng
- 2 buah dadar rawis, siap pakai, iris tipis
- Lumuri mi dengan kecap ikan, kecap manis, dan minyak wijen. Sisihkan.
- Panaskan minyak. Tumis bawang merah, bawang putih, dan cabai merah sampai harum.
- Masukkan daging sukiyaki. Aduk sampai berubah warna.
- Tambahkan mi, garam, dan merica. Aduk rata. Masak sampai matang.
- Menjelang diangkat masukkan daun bawang. Aduk rata. Sajikan dengan taburan seledri dan potongan dadar.
- Untuk 3 porsi