Resep Masakan Botok Tempe
- 250 gram tempe,potong dadu
- 1 butir telur ayam
- 2 sdm kecap ikan
- 1 sdm tepung beras
- 2 buah cabai merah
- ½ sdt ketumbar
- 1 sdt kulit jeruk purut,iris
- 1 sdt temu kunci
- 1 ruas lengkuas,iris
- 1 batang serai,iris
- 1 sdt terasi
- Garam secukupnya
- Minyak untuk menumis
- 10 buah takir kecil dai daun pisang
- Santan secukupnya
- Haluskan cabai merah dan ketumbar,lalu tumis bumbu bersama kulit jeruk,temu kunci,lengkuas,serai,garam dan terasi hingga harum.
- Masukkan temped an santan.Masak hingga mendidih.Angkat.
- Setelah dingin,tambahkan telur kemudian kocok,tambahkan tepung beras dan kecap ikan.Aduk rata.
- Siapkan takir,taruh adonan dalam takir,lalu kukus dalam dandang selama ± 30 menit.Angkat,botok tempe siap disajikan.